Harmony Life School
Brain Function Development Center
PUSAT STIMULASI KEKHUSUSAN ANAK

Pendidikan dengan pendekatan berbasis fungsi otak. Kami membantu mengembangkan kekhususan Anak Anda dengan tahapan yang jelas.
Info Lengkap >
Rumah Bimbel Harmony
Membantu meningkatkan prestasi belajar dalam bidang akademik maupun skill kompetensi berbahasa asing. Kami menghadirkan kemudahan belajar privat dan reguler untuk memudahkan Anak Anda dalam memahami materi pembelajaran.
Info Lengkap >
Harmony Holistic Therapy
Harmony Life School membuka layanan Harmony Holistic Therapy dengan metode ABA (Applied Behaviour Analisys). Manfaatkan kesempatan ini untuk merasakan progress tumbuh kembang anak yang lebih baik dan signifikan.
Info Lengkap >
Previous slide
Next slide
Pusat Stimulasi Kekhususan Anak

Sekilas Tentang Kami

Harmony Life School adalah Sekolah Alternatif yang khusus untuk merencanakan Pendidikan Eksklusif bagi kekhususan Anak Anda.

Memiliki Anak Spesial Berusia 2-15 Tahun Dengan Ciri seperti ini? 

  • Tidak Bisa Ikut Pendidikan Reguler
  • Berkebutuhan Khusus, Terdiagnosa Autis, HDHD, Speech Delay, DS, Slow Learner, dll
  • Perkembangan Emosi, Kognisi, dan Afeksi yang Terhambat 
  • Memiliki Kecendrungan Pada Kekhususan Tertentu, Namun Tidak Terfasilitasi oleh Pendidikan Formal

Visi

Melahirkan Generasi Mandiri, Memiliki Kompetensi yang
Harmoni Dengan Kehidupan

Amanah Visi

  1. Generasi Mandiri
  2. Kompetensi
  3. Harmoni Dengan Kehidupan

Aspek Program

  1. Pemulihan
  2. Pematangan
  3. Pelatihan
  4. Pendidikan

Percayakan Pendidikan Kekhususan Anak Anda Bersama Kami

Layanan Kekhususan Anak

Alasan Memilih Kami

Kami memberikan layanan pendidikan kekhususan anak yang terencana dan terpadu berdasarkan aspek program holistik integratif dengan beragam metode pelayanan kekhususan.

harmonylifeschool kelas
Brain Function Development Center
Pemulihan

Tahap ini dilakukan untuk mengembalikan kondisi anak yang telah mengalami kertahambatan dan keterlambatan dalam proses tumbuh kembang

Pematangan

Dilakukan untuk menstimulasi kondisi anak yang telah mengalami kemunduran dan kebekuan dalam proses tumbuh kembang

Pelatihan

Program Pelatihan dilakukan untuk membangun kemandirian, soft skill, hardskill, dan kompetensi yang anak butuhkan dalam kehidupan nantinya

Pendidikan

Pendidikan pada anak khusus dilakukan untuk membangun akademik dan vokasi yang berorientasi pada kekhususan anak

Metode Layanan Kekhususan

Neuro Science Education

Okupasi

Biomekanik Terapi PAZ Al Kasaw

Akademik

Applied Behaviour Analisys (ABA)

Sensori Integrasi

Wicara

Vokasi

Tenaga Profesional & Layanan Kekhususan

Guru (Pedagog)
Orthopedagog
Psikolog
Psikiater
Terapis
Perawat Medis

Dibuka Pendaftaran

Pra Kelas

Kelas Pelatihan

Kelas Pelatihan Usia 7-15 Tahun:

  • Grup
  • Akademik
  • Vokasi
Testimoni

Pengalaman Mereka Bergabung Bersama Kami

0
5/5
2,394 Ratings
Google Reviews
“Massa amet, at dolor tellus pellentesque aenean in eget massa tincidunt habitasse volutpat adipiscing sed id sit auctor eu vivamus nulla.”
5/5
Emma Hart
“Ut morbi felis, felis massa quam sit massa, amet, bibendum pulvinar elit in adipiscing amet imperdiet ac felis congue enim, elementum orci.”
5/5
Eddie Johnson